| DESA DIGITAL TERINTEGRASI | DESA KAUDITAN 1 - KAB . MINAHASA UTARA | | FREE WIFI, CCTV ONLINE, WEBSITE DESA, SISTEM INFORMASI DESA | pembagian BLT | APBDES |

Artikel

KEGIATAN POSYANDU REMAJA BULAN AGUSTUS DESA KAUDITAN I

25 Agustus 2023 17:58:24  Administrator  65 Kali Dibaca  Berita Lokal

Jumat,25 Agustus 2023 bertempat di Kantor Hukum Tua Desa Kauditan I telah di laksanakan kegiatan Posyandu Remaja. kegiatan ini dimulai dari pukul 13.00 sampai selesai.

Posyandu Remaja merupakan salah satu bentuk Upaya Kesehatan Bersumber Daya Masyarakat (UKBM) yang dikelola dan diselenggarakan dari, oleh, untuk dan bersama masyarakat termasuk remaja dalam penyelenggaraan pembangunan kesehatan, guna memberdayakan masyarakat dan memberikan kemudahaan dalam memperoleh pelayanan kesehatan.

Sasaran kegiatan Posyandu Remaja adalah remaja usia 10-18 tahun, laki-laki dan perempuan. Para remaja yang mengikuti kegiatan ini mendapatkan pelayanan pemeriksaan dari kader posyandu remaja yaitu pengukuran tinggi badan, berat badan,dan tekanan darah,serta pembagian Vitamin dan obat penambah darah bagi para remaja Para remaja.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Pemerintah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Kauditan I, Kauditan, Kabupaten Minahasa Utara, Sulawesi Utara
Desa : Kauditan I
Kecamatan : Kauditan
Kabupaten : Minahasa Utara
Kodepos : 95372
Telepon :
Email : desakauditan01@gmail.com

 Peta Wilayah Desa

 Sinergi Program

HUT RI 78 Tahun
Laman Resmi Presiden Republik Indonesia • Presiden RI
Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara: sulutprov.go.id
PORTAL KEMENTERIAN DESA, PDT DAN TRANSMIGRASI
LAPOR
BMKG | Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika

 Agenda

 Statistik

 Komentar

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:184
    Kemarin:397
    Total Pengunjung:306.121
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.144.117.164
    Browser:Mozilla 5.0

 Arsip Artikel

 Media Sosial