Artikel
KEGIATAN EVALUASI PERKEMBANGAN DESA DI KAUDITAN I
20 April 2022 22:12:17
Administrator
143 Kali Dibaca
Berita Lokal
Desa Kauditan I kecamatan Kauditan, Pada hari rabu 20 April 2022 bertempat di kantor hukum tua telah dilaksanakan Evaluasi perkembangan Desa yang dilaksanakan oleh Tim penilai dari Pemerintah Desa Paslaten Kecamatan Kauditan yaitu Hukum Tua,seluruh Kepala Urusan,Seluruh kepala seksi dan Kepala Jaga.
Dalam kegiatan ini juga turut di hadiri oleh Camat Kauditan Bapak Royke Rampengan,S.Pt,M.Si,Ketua TP.PKK Kecamatan,Kapolsek Kauditan, Hukum Tua Desa Paslaten dan perangkatnya, BPD.
Dalam kegiatan ini hukum tua Kauditan I Ibu Nancy H.Worung Bsc juga memaparkan visi misi yang telah terealisasi di desa kauditan I.
Kegiatan Evaluasi perkembangan Desa di Kauditan I berjalan dengan lancar dan aman.