Artikel
MUSYAWARAH MASYARAKAT DESA (MMD) DESA KAUDITAN I
22 November 2022 20:09:40
Administrator
115 Kali Dibaca
Berita Desa
Pada hari Selasa,22 November 2022 Desa Kauditan I telah melakukan Musyawarah Masyarakat Desa (MMD) bertempat di Kantor Hukum Tua Desa Kauditan I.
Musyawarah Masyarakat Desa adalah pertemuan perwakilan warga desa beserta perangkat Desa dan para petugas untuk membahas hasil Survey Mawas Diri (SMD) dan merencanakan penanggulangan masalah kesehatan yang diperoleh dari hasil SMD tersebut.
Adapun tujuan dilaksanakannya Musyawarah Masyarakat Desa adalah agar Masyarakat dapat bersepakat untuk menanggulangi masalah kesehatan melalui Masyarakat menyusun rencana kerja untuk menanggulangi masalah kesehatan.